Alat Ukur Kekerasan Material AMTAST HT6510F merupakan sebuah perangkat alat ukur yang digunakan untuk melakukan pengukuran terhadap material. Perangkat alat ukur ini memiliki desain ekslusif untuk menguji material cellular yang lembut. Diameter kaki penahan yang besar, dan konfigurasi indentor silinder memungkinkan pengukuran oleh aplikasi langsung ke benda yang akan diuji.
Alat Ukur Kekerasan Material AMTAST HT6510F memiliki sebuah layar LCD yang digunakan untuk menampilkan langsung hasil dari pengukuran. Perangkat ini memiliki tingkat akurasi yang tinggi, sehingga pengguna akan mendapatkan hasil yang akurat.
Fitur Alat Ukur Kekerasan Material AMTAST HT6510F :
- Memiliki ukuran alat yang minimalis sehingga dapat memudahkan pengguna dalam pengaplikasiannya.
- Ala yang dirancang sebagai alat ukur portabel ini dapat memudahkan pengguna ketika akan membawa alat ini bepergian.
- Dengan adanya fitur mematikan daya secara otomatis dapat memudahkan pengguna dalam pemakaian alat ini serta akan memberikan penghematan penggunaan daya. Alat ini dapat mematikan perangkatnya dalam waktu 2 menit ketika sudah tidak digunakan.
- Perangakt ini dibuat sudah memenuhi standar DIN 53505, ISO 868, ISO 7619, ASTM D 2240, JIS 7215 sehingga aman ketika digunakan.
Spesifikasi Alat Ukur Kekerasan Material AMTAST HT6510F :
- Display : 4 digit, LCD 10mm
- Rentang: 0 – 100HF
- Resolusi: 0.1HF
- Akurasi: 1% Max HF
- Presser foot: diameter 80mm
- Indentor: Perpanjangan 2.54mm; 25.2mm silinder
- Gaya pegas: 455 gf
- Pengukuran deviasi: ≤ ± 1
- Power supply: 4×1.5v AA (UM-3) baterai
Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.
Bagi pemesanan langsung saja hubungi kami melalu kontak yang ada di website ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.
Ulasan
Belum ada ulasan.