Alat Ukur Oksigen Terlarut Portabel AMTAST AMT08 merupakan instrumen pengukur DO (Dissolved Oxygen) Meter Portable dari AMTAST. Alat ini digunakan untuk mengukur Dissolved Oxygen atau oksigen terlarut dalam air. Alat ini biasanya digunakan untuk memantau oksigen dalam usaha perikanan ataupun yang berhubungan dengan oksigen dalam air. Untuk produk lainya bisa dilihat di kategori DO Meter.
Alat Ukur Oksigen Terlarut Portabel AMTAST AMT08 sangat dibutuhkan untuk mengukur kualitas air. Dengan alat ini anda bisa dengan mudah mengukur kadar oksigen terlaurut dalam air. Alat Ukur Oksigen Terlarut Portabel AMTAST AMT08 ini memiliki sebuah layar LCD yang akan menampilkan hasil pengukuran dan fitur yang sudah mendukung auto shutdown jika tidak digunakan dan dibiarkan dalam keadaan menyala. Tentu dengan adanya fitur ini akan menghemat baterai.
Fitur Alat Ukur Oksigen Terlarut Portabel AMTAST AMT08 :
- Alat ini berbasis teknologi mikroprosesor untuk pengukuran cepat dan akurat.
- Dibekali dengan casing anti air dengan nilai IP 57 yang dapat mengapung di atas air.
- Layar LCD besar dan dapat menampilkan suhu pada saat bersamaan.
- Adanya fitur auto Power Off yang merupakan fitur mematikan daya secara otomatis mati
Spesifikasi Alat Ukur Oksigen Terlarut Portabel AMTAST AMT08 :
- Range : 0,0 – 19,9 mg / L
- Resolusi : 0,1 mg / L
- Akurasi : ± 0,5 mg / L
- Temp : 0,0 – 99,9 ℃
- Temp. Resolusi : 0,1 ℃
- Temp. Akurasi : ± 0,5 ℃
- ATC : 5 – 45 ℃
- Kalibrasi Alarm : Ya
- Auto Off : Setelah 10 menit
- Power : 4 x 1,5 V Button Cell
- Ukuran : 170 x 37 x 37 mm
- Berat : 90 g
Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.
Bagi pemesanan langsung saja hubungi kami melalu kontak yang ada di website ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.
Ulasan
Belum ada ulasan.