Pengukur Tekanan Ban Digital AMTAST TA113A merupakan alat ukur tekanan udara dalam ban kendaraan yang menggunakan pengoperasian secara digital. Alat ini sering disebut dengan tyre gauge, dimana dibanding dengan versi analog maka alat ini dapat lebih akurat dalam pengukurannya.
Ternyata dengan tekanan ban yang sesuai dapat membuat kendaraan hemat bahan bakar. Ketika ban mengalami kurang angin, maka permukaan tapak ban akan menjadi lebar. Akibatnya, permukaan ban yang bergesekan dengan badan jalan semakin banyak. Hal ini mengakibatkan mobil perlu mengeluarkan tenaga ekstra untuk bisa mendorong mobil. Beban kerja mobil menjadi semakin berat yang tentunya berimbas pada borosnya konsumsi bahan bakar.
Fitur Pengukur Tekanan Ban Digital AMTAST TA113 :
- Alat ini berfungsi untuk pengukur tekanan angin pada ban kendaraan.
- Layar LCD yang cukup besar memudahkan untuk membacanya
- Bentuknya yang Kecil sangat praktis, mudah dibawa dan digunakan.
- Alat ini sudah dibekali dengan adanya sumber daya perangkat yang mumpuni untuk digunakan dalam jangka waktu yang panjang.
Spesifikasi Pengukur Tekanan Ban Digital AMTAST TA113 :
- Jangkauan Pengukuran : 0 – 200 PSI
- Akurasi : + -1%
- Empat unit dalam mengukur tekanan : PSI, Bar, Kgf / cm ², Kpa
- Operasi Temp : -5 ℃ ~ +50 ℃
- Power : Satu baterai 3V CR2032 battery
Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.
Bagi pemesanan langsung saja hubungi kami melalu kontak yang ada di website ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.
Ulasan
Belum ada ulasan.